
Grobogan – Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Grobogan (Kadisperindag) mengikuti kegiatan Coffee Morning bersama Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan Camat se-Kabupaten Grobogan. Kegiatan tersebut dipimpin secara langsung oleh Bupati Grobogan.










